Mencetak Intelektual Peduli Bencana: FKIP Unismuh Makassar Hadirkan Sekertaris MDMC PWM Sulsel dalam Kuliah Umum Respon Kemanusiaan

MAKASSAR – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar kembali menunjukkan komitmennya sebagai institusi Perguruan Tinggi Muhammadiyah dan Amal Usaha Muhammadiyah yang tidak hanya fokus pada pencetakan lulusan unggul secara akademik, tetapi juga memiliki tanggung jawab besar terhadap isu-isu kemanusiaan dan sosial. Komitmen ini diwujudkan melalui penyelenggaraan Kuliah Umum melalui virtual menggunakan…